- Istirahat yang cukup setiap harinya, merupakan salah satu faktor untuk menjaga daya tahan tubuh anda.
- Didalam tubuh yang sehat terdapat pikiran yang tenang dan sehat juga. Maka usahakan selalu berpikiran positif terhadap segala masalah yang menerpa kita.
- Setiap pagi, usahakan selalu melakukan olahraga secara teratur. Ini bertujuan untuk menjaga kondisi tubuh agar selalu bugar dan sehat.
- Selalu memastikan bahwa makanan yang anda makan sudah higienis atau sudah di cuci dengan bersih atau dimasak dengan matang yang sempurna.
- Makanlah dengan porsi yang wajar jangan berlebihan. Di khawatirkan badan anda akan mengalami kegemukan dan riskan terkena penyakit yang terkait dengan kegemukan atau obesitas.
- Penuhi makanan yang berserat setiap harinya. Makanan yang berserat yaitu apel, wortel maupun kacang-kacangan. Fungsi makanan berserat ini yaitu menjaga tubuh dari serangan bakteri.
- Penuhi kebutuhan vitamin D. karena vitamin D ini berfungsi untuk menstimulus sel imun untuk menghalau virus dan bakteri. Vitamin D dapat ditemukan pada sinar matahari, telur, hati dan ikan.
Baca Artikel Lainnya:
Kesehatan
- Cara Tidur Dengan Cepat
- Cara Meningkatkan Metabolisme
- Cara Menjaga Kebersihan Gigi dan Mulut
- Cara Baru Awetkan Mayat Manusia Dengan Plastinasi
- 6 Cara Mudah Menurunkan Hipertensi
- Cara Asyik Diet Untuk Diabetes
- Cara Hindari Makan Jelang Tidur
- Cara Diet Yang Tepat
- Cara Mengatasi Rambut Rontok
- Cara Menghilangkan Stress
- Cara Menghilangkan Ketombe
- Cara Menghilangkan Panu
- Cara Menjaga Kesehatan Jantung
- Cara Agar Tidak Cepat Lelah Di Depan Komputer
- Cara Menghilangkan Aroma Busuk Dari Sepatu
- Cara Push Up Dengan Benar
- Cara Mengatasi Radang Tenggorokan
- Cara Melakukan SIT UP Dengan Benar
- Cara Menjaga Kesehatan Rambut
- Cara Menjaga Kesehatan Ginjal
- Cara Menjaga Kesehatan Jiwa
- Cara Mengenali Kanker Sejak Dini
- Cara Mengatasi Rasa Malas
- Cara Menghilangkan Noda Bekas Jerawat Secara Alami
sip TQ
BalasHapusmaksih byk
BalasHapus